Cara Membuat Salak Lauak yang Enak dan Gurihh!!

Cara Membuat Salak Lauak yang Enak dan Gurihh!!



Sala lauak adalah termasuk makanan kecil dari daerah Sumatra Barat, hampir semua orang suka dengan makanan kecil ini, jika kalian ingin mencobanya, bisa kalian bikin dengan mudah. Cara membuatnya ialah : 
          
          Bahan Utama:


  • 125 gram tepung beras
  • 15 gram rebon, direndam air panas, tiriskan
  • 1 lembar daun kunyit, diiris halus
  • 1/2 sendok teh garam
  • 180 ml air mendidih
  • 2 siung bawang putih
  • 2 buah cabai merah
  • 1 cm kunyit
  • 1 cm lengkuas
          Cara Membuatnya
  1. Campurkan tepung beras dan bumbu halus. Sangrai 15 menit hingga kekuningan, kemudian angkat 
  2. Daun kunyit, garam,  dan air mendidih. Aduk rata sampai dapat dibentuk
  3. Ambil sedikit adonan, bentuk bulat menurut selera
  4. Goreng hingga kuning kecoklatan dan matang, kemudian tiriskan minyak sisa gorengan 

Artikel Terkait:

Postingan populer dari blog ini

Karakteristik Perekonomian Indonesia Menurut UUD 1945 Pasal 33, Sistem Perekonomian Indonesia

Sejarah dan perkembangan anjak piutang di Indonesia

Pengertian Kebutuhan Hidup, Macam-Macam Kebutuhan, Kebutuhan Menurut Sifatnya, Alat Pemuas Kebutuhan